Youssoufa Moukoko Resmi Pindah Ke OGC Nice
Youssoufa Moukoko Resmi Pindah Ke OGC Nice
Youssoufa Moukoko Pemain Muda Borrusia Dortmund Telah Resmi Di Pinjamkan Menuju Liga France Yiatu OGC Nice. Striker muda Borussia Dortmund. Telah mengungkapkan keinginannya untuk meninggalkan klub karena frustrasi dengan minimnya waktu bermain yang ia dapatkan. Moukoko telah menjadi perhatian publik selama hampir lima tahun terakhir. Terutama setelah aksi heroiknya saat mencetak gol di usia 14 tahun untuk tim U-19 Dortmund. Ia bahkan mencatat sejarah sebagai pemain termuda yang melakukan debut di Bundesliga, sehari setelah ulang tahunnya yang ke-16. Meski begitu, harapan besar yang mengelilinginya tidak sejalan dengan kenyataan di lapangan. Moukoko telah tampil dalam 99 pertandingan untuk Dortmund dan mencetak 18 gol. Namun ia hanya menjadi starter dalam 25 pertandingan di semua kompetisi. Saat ini, Moukoko memasuki dua tahun terakhir dari kontraknya di Dortmund. Dan agennya, Patrick Williams, mengakui bahwa kliennya semakin lelah dengan kurangnya kesempatan bermain.
Williams menyoroti bahwa potensi besar Moukoko tidak dapat di tunjukkan secara maksimal musim lalu. Meski ia mencetak lima gol dalam 613 menit, sebuah pencapaian yang di anggap luar biasa mengingat sedikitnya waktu bermain yang di berikan. Namun, situasi Moukoko di Signal Iduna Park menjadi semakin tidak menentu setelah janji-janji yang di berikan oleh manajemen Dortmund saat negosiasi perpanjangan kontrak tahun lalu belum juga di penuhi. Williams menegaskan bahwa Moukoko hanya ingin bermain dan berkembang. Bukan mengejar uang, karena jika demikian, ia sudah bisa menerima tawaran lain yang jauh lebih menguntungkan. Meskipun media sering menggambarkan Moukoko secara negatif. Baik dalam latihan maupun selama musim berlangsung, satu-satunya yang di inginkan Moukoko adalah kesempatan untuk bermain. Jika ia di berikan kesempatan tersebut, tekanan yang ada akan berkurang.
Youssoufa Moukoko Saat Ini Berharap Dapat Bertahan
Wonderkid Borussia Dortmund, Youssoufa Moukoko Saat Ini Berharap Dapat Bertahan di Signal Iduna Park dan berjuang untuk mendapatkan tempat di skuad yang akan di asuh oleh pelatih baru, Nuri Sahin. Mengingat banyaknya perubahan yang akan di lakukan oleh Dortmund pada bursa transfer musim panas ini. Situasi beberapa pemain akan di evaluasi, terutama setelah penampilan kurang memuaskan yang di tunjukkan oleh skuad BVB pada musim lalu. Selain itu, beberapa pemain juga akan di nilai dari sudut pandang di mana mereka belum mendapat cukup kesempatan untuk menunjukkan kemampuan mereka di lapangan dan bersinar.
Masa depan Moukoko, salah satu pemain muda Die Borussen, telah menjadi sorotan sejak musim panas ini. Nasib pemain internasional Jerman itu bahkan menjadi topik perdebatan setelah ia mendapat sangat sedikit waktu bermain saat BVB masih di tangani oleh Edin Terzic. Namun, dengan penunjukan Nuri Sahin sebagai pelatih Dortmund untuk musim depan. Moukoko kemungkinan akan mendapat kesempatan baru untuk menunjukkan potensinya di klub tersebut. Menurut laporan dari Ruhr Nachrichten, Moukoko sangat ingin bertahan dan berjuang untuk posisinya di Dortmund. Dia berharap dapat masuk dalam rencana Sahin, sesuatu yang mungkin tidak terjadi di bawah asuhan Terzic. Ini menjadi hal positif bagi klub, mengingat Moukoko sebelumnya di anggap sebagai salah satu produk terbaik yang pernah di hasilkan oleh akademi muda Borussia Dortmund dalam beberapa tahun terakhir.
Karier Moukoko yang sempat terhambat dan di kaitkan dengan kemungkinan transfer telah di anggap sebagai kegagalan besar bagi BVB dalam mempertahankan jalur pemain dari akademi ke tim utama. Meski begitu, Moukoko di yakini tidak akan menghadapi waktu yang mudah bersama Die Borussen karena ia harus bersaing dengan beberapa pemain lain di lini serang. Saat ini, masa depan Sébastien Haller di klub masih belum pasti. Sementara Niclas Füllkrug menunjukkan performa gemilang bersama Timnas Jerman di ajang Euro.
Dari Borrusia Dortmund
Olympique Marseille telah resmi meminjam Youssoufa Moukoko Dari Borussia Dortmund dengan kontrak selama satu tahun dan opsi untuk membeli di akhir masa pinjaman. Langkah ini di ambil karena Marseille sedang berusaha memperbaiki lini serang mereka menjelang musim Ligue 1 yang akan datang. Meskipun Moukoko juga di minati oleh lima klub papan atas lainnya, ia memilih Marseille karena di yakini akan mendapatkan lebih banyak kesempatan bermain di klub Prancis tersebut di bandingkan dengan tim-tim lain yang juga mengincarnya, seperti Real Betis, Rennes, Southampton, dan Real Sociedad. Pakar transfer Fabrizio Romano adalah orang pertama yang melaporkan kesepakatan ini. Selama kariernya di Bundesliga, Moukoko telah membuat 76 penampilan untuk Borussia Dortmund dan mencetak 17 gol. Moukoko kini menjadi pemain penyerang kedua yang meninggalkan Dortmund setelah kepergian Niclas Füllkrug ke West Ham United.
Füllkrug menjadi target utama West Ham setelah pelatih baru Juan Lopetegui mengambil alih. Yang kemudian membujuk klub London untuk merekrut pemain Jerman tersebut. Niclas Füllkrug dikabarkan telah menyetujui persyaratan dengan West Ham. Termasuk gaji 3 juta euro per musim dan kontrak selama tiga tahun. Menurut laporan dari Skysports, transfer ini telah resmi berlaku sejak 2 Agustus 2024. Meskipun Füllkrug masih perlu menandatangani kontrak dan menjalani tes medis. Borussia Dortmund dikabarkan meminta bonus sebesar 5 juta euro, dengan tiga di antaranya kemungkinan besar menjadi bagian dari kesepakatan. Füllkrug akan menandatangani kontrak hingga 2027 dengan opsi perpanjangan satu tahun. Yang di anggap sebagai tawaran menguntungkan bagi pemain berusia 31 tahun tersebut. Jika transfer ini berhasil, Borussia Dortmund akan hanya memiliki dua penyerang tengah dalam skuad mereka. Yaitu pemain baru Serhou Guirassy yang saat ini cedera dan Sébastien Haller.
Tidak Memiliki Masa Depan
Moukoko memang tampaknya Tidak Memiliki Masa Depan di Borussia Dortmund. Dirinya siap untuk dijual pada bursa transfer musim panas lalu, dan hal ini telah dikonfirmasi oleh Direktur Olahraga Borussia Dortmund terkait ketidakpastian masa depan sang pemain. Kehl menjelaskan bahwa saat ini ada persaingan ketat di lini depan, membuat sulit bagi Moukoko untuk mendapatkan waktu bermain yang cukup. Ia harus menunjukkan kemajuan di level tertinggi dalam beberapa bulan ke depan. Kehl menambahkan bahwa pihak klub berharap Moukoko dapat sukses di musim mendatang dan akan terus menjaga komunikasi dengannya. Moukoko sendiri menyatakan bahwa Dortmund memiliki makna khusus baginya. Sebagai produk akademi klub, ia telah berkontribusi dalam perjalanan tim di Bundesliga dan Liga Champions. Ia juga sempat mewakili Timnas Jerman melalui penampilannya bersama Die Borussen.
Moukoko mengungkapkan rasa terima kasih kepada manajemen, pelatih, rekan setim, staf, serta fans yang selalu mendukungnya selama ini. Dengan masa peminjaman yang baru dimulai, ia berharap mendapatkan kesempatan bermain yang lebih reguler. OGC Nice, yang juga sedang mencari penyerang baru akibat sejumlah pemain kunci yang cedera, mungkin akan mempertimbangkan untuk mempermanenkan Moukoko di akhir masa peminjaman. Jika Moukoko tampil mengesankan, Nice dapat memutuskan untuk menebusnya dengan harga rilis sebesar 15 juta Euro, memungkinkan dia untuk tetap berada di Riviera. Meskipun menghadapi banyak persaingan di lini depan, Borussia Dortmund akhirnya memutuskan untuk meminjamkan pemain muda berbakatnya kepada OGC Nice, yang diharapkan bisa memberikan kesempatan bermain lebih reguler bagi Youssoufa Moukoko.